Eksfoliasi membantu proses regenerasi kulit
Sebagian besar aktivitas yang dilakukan dari rumah terkadang membuat kita terlena untuk memperhatikan kebersihan kulit.
Meski tidak terpapar oleh kotoran dan polusi secara langsung, minyak di wajah serta debu di dalam rumah tetap menghasilkan sel kulit mati.
Proses melahirkan sel kulit baru secara alami atau deskuamasi biasanya tidak serta merta merta terjadi secara optimal, karena hanya terjadi selama 30-75 hari sekali.
Baca Juga: Berani Berekspresi dan Lebih Percaya Diri, Bisa dengan Melakukan Hal Ini
Oleh karena itu, untuk menghindari penumpukan sel kulit mati yang bisa menyebabkan jerawat dan komedo di wajah, perlu untuk melakukan proses regenerasi sel kulit melalui eksfoliasi.
Eksfoliasi bisa dilakukan secara chemical atau physical
Ada dua jenis eksfoliasi yang umum dilakukan, yaitu chemical atau secara kimia dan physical atau secara fisik.
Baca Juga: Wajah Semakin Cantik dan Sehat Terawat dengan Filler Cocktail
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Penulis | : | Dinni Kamilani |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR