Seperti yang terlihat dalam salah satu unggahan terbaru Daniel Mananta di Instagram.
Pada Senin (19/07) kemarin, Daniel mengunggah foto bersama Viola Maria Mananta.
Uniknya, pasangan ini mengenakan baju pengantin adat Jawa dan berfoto di area Candi Borobudur.
Baca Juga: Niat Beri Dukungan pada Gisel dan Wijin Saputra, Daniel Mananta Justru Diserang Netizen
Siapa sangka, Daniel ternyata baru saja memperbarui janji pernikahan mereka.
Hampir 10 tahun membangun rumah tangga, mantan host Indonesian Idol itu mengaku sering jadi suami yang gagal.
Pasalnya, ia tak cukup sabar menghadapi masalah yang menerpa keluarganya.
Baca Juga: Sudah Yakin Sejak Tahun Lalu, Ternyata Ini Alasan Daniel Mananta Mundur dari Indonesian Idol
View this post on Instagram
Source | : | |
Penulis | : | Ratih |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR