NOVA.id - Meski umum dialami oleh perempuan, teryata keputihan tidak sesederhana itu lo, Sahabat NOVA.
Ada banyak faktor yang bisa menyebabkan kita mengalami keputihan, misalnya pengaruh iklim dan cuaca yang cenderung panas seperti di Indonesia.
Mengutip dari Mayo Clinic, keputihan merupakan kombinasi cairan dan sel-sel yang terus menerus keluar melalui vagina.
Baca Juga: 4 Kondisi Sabun Kewanitaan Boleh Dipakai untuk Membersihkan Miss V
Keputihan yang normal akan menjaga jaringan vagina, memberikan pelumasan, serta melindungi vagina dari infeksi dan iritasi.
Keputihan normal terjadi pada perempuan, namun pada beberapa kasus justru keputihan menjadi indikasi masalah kesehatan.
Yuk, kenali berbagai warna keputihan dan artinya berikut.
Baca Juga: 5 Penyakit pada Sistem Reproduksi Perempuan dan Cara Menanganinya
Penulis | : | Redaksi NOVA |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR