Sebelum membuat racikannya, kita harus ingat bahwa kita tidak dianjurkan untuk menggosok bawang putih secara langsung pada kulit.
Nah, berikut ini cara menghilangkan panu secara permanen menggunakan bawang putih.
Pertama, ambil bawang putih dan buatlah menjadi pasta yang halus.
Setelah itu campurkan dengan minyak kelapa atau minyak zaitun.
Baca Juga: 4 Penyebab Panu Muncul di Tubuh, Berasal dari Kebiasaan Sehari-hari!
Oleskan campuran itu pada semua bagian tubuh yang terdapat panu.
Gunakan bola kapas untuk mengaplikasikan campuran pasta bawang putih itu.
Tunggu sampai kurang lebih 2 jam menempel pada kulit sebelum benar-benar membersihkannya dengan bilasan.
Untuk hasil yang maksimal, ulang cara ini dua kali sehari sampai terjadi perubahan pada kulit.
Baca Juga: Catat, Ini 6 Obat Panu Alami yang Ampuh dan Mudah Ditemukan di Rumah
Lihat postingan ini di Instagram
Penulis | : | Presi |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR