NOVA.id - Salah satu cara agar lebih bisa menerima diri sendiri ialah dengan memberikan afirmasi positif.
Namun, bagi Meira, caranya bukan sekadar bilang “Aku cinta diriku, aku cinta dengan tubuhku” di depan kaca.
Jangan pula berpikir keesokannya Sahabat NOVA langsung mencintai diri.
Baca Juga: Cover Tabloid NOVA Terbaru: Marshanda Buka-bukaan Soal Bentuk Tubuhnya dan Cintai Diri Sendiri
Kepada NOVA, Meira membagikan caranya melakukan afirmasi sehari-hari yang bisa membantu untuk lebih menerima tubuhnya yang sekarang.
Hal itu ialah menyertakan alasan dan cerita di balik kenapa tubuh kita seperti itu sekarang.
Gali apa yang telah Sahabat NOVA lalui.
Baca Juga: Unggahan Tara Basro Gaungkan Body Positivity, Ternyata Konsep Ini Bikin Hidup Jadi Lebih Positif
Penulis | : | Maria Ermilinda Hayon |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR