NOVA.id - Penggemar film Hollywood pasti bahagia mendengar kabar ini.
Netflix akan segera menghadirkan film laga terbaru berjudul Red Notice pada tanggal 12 November mendatang.
Film ini dibintangi oleh 3 aktor kenamaan yaitu Dwayne Johnson, Ryan Reynolds, dan Gal Gadot.
Baca Juga: Sinopsis Tayangan Keluarga Netflix yang Hadir di Bulan September
Red Notice akan membawa petualangan sekaligus aksi yang mendebarkan.
Film ini menceritakan sebuah perampokan yang mempertemukan seorang profiler FBI yang hebat, seorang pencuri karya seni yang menjadi buronan dunia, dan seorang penipu ulung.
Berikut ini adalah sinopsis selengkapnya:
Baca Juga: Sinopsis Drakor Thriller Squid Game, Tayang 17 September di Netflix
View this post on Instagram
Source | : | Netflix |
Penulis | : | Ratih |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR