NOVA.id - Banyak orang yang memilih investasi reksa dana karena dianggap aman dan tidak membuat pusing.
Pasalnya, kita bisa mengandalkan manajer investasi untuk mengelola dana yang kita tanamkan pada produk reksa dana.
Agar investasi bisa optimal, kita pun harus pintar atur uang dengan mengetahui cara memilih manajer investasi yang benar.
Baca Juga: Cara Memilih Reksa Dana yang Aman, Simak 4 Hal Ini Biar Makin Cuan!
Dikutip dari Kompas.com, manajer investasi bertugas untuk mengelola portofolio efek (surat berharga) nasabah berdasarkan perjanjian pengelolaan dana, baik bersifat bilateral dan individual yang disusun sesuai peraturan pengawas pasar modal.
Manajer investasi juga mengelola portofolio investasi kolektif untuk kepentingan sekelompok nasabah melalui wadah produk-produk yang diatur dalam peraturan pengawas pasar modal, termasuk reksadana.
Keterampilan manajer investasi dalam mengelola portofolio investasi akan sangat mempengaruhi kinerja dan keberhasilan reksadana.
Oleh karena itu, yuk simak tips atau cara memilih manajer investasi yang benar, seperti yang dikutip Kompas.com dari Cermati.com.
Baca Juga: Makin Banyak Cuan Main Investasi Reksa Dana, Begini Cara Mainnya!
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Presi |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR