2. Bakpia 75
Sama seperti Bakpia Pahok 25, Bakpia 75 juga sudah ada sejak lama, yakni dari tahun 1948.
Ada dua varian bakpia 75 yang bisa kamu pilih untuk oleh-oleh, yaitu bakpia kering yang tahan 1 bulan dan bakpia basah yang tahan sampai 2 minggu.
Sedangkan untuk isian ada beberapa varian rasa seperti coklat, buah-buahan, sampai cappucino.
Baca Juga: Nyari Camilan? Ini Rekomendasi Donat Enak di Jakarta yang Bisa Dicoba
3. Bakpia Kurnia Sari
Bakpia ini terkenal dengan rasanya yang lezat serta tekstur yang lembut.
Dari banyaknya varian, rasa yang paling terkenal adalah greentea dan coklat.
Satu box kenikmatan Bakpia Kurniasari dibanderol dengan harga mulai Rp40 ribu.
Sahabat NOVA bisa menemukan Bakpia Kurnia Sari di Jl. Glagahsari No.91, Warungboto, Kec. Umbulharjo, Kota Yogyakarta, Jogja.
Baca Juga: Rekomendasi Kuliner Lokal Enak di Sekitar Blok M, Adakah Favoritmu?
Lihat postingan ini di Instagram
KOMENTAR