NOVA.id - Flek hitam kerap kali jadi masalah yang mengganggu penampilan.
Untuk itu, banyak orang mencoba berbagai produk perawatan agar menemukan cara menghilangkan flek hitam yang tepat.
Namun jangan sekali-kali mencoba produk yang mengandung zat berbahaya ini jika tidak ingin flek hitam semakin parah.
Baca Juga: Cara Mudah Mengatasi Flek Hitam di Wajah dengan Air Mawar dan 2 Bahan Alami Ini
Penyebab flek hitam sendiri beragam, mulai dari perubahan hormon, terpapar sinar matahari hingga penuaan.
Perawatan untuk flek hitam bisa menggunakan bahan-bahan alami seperti pepaya hingga air kelapa.
Selain itu, ada juga tepung beras dan teh hijau yang aman untuk wajah.
Baca Juga: Cukup Gunakan 2 Bahan Alami Ini, Flek Hitam di Wajah Bisa Hilang
Source | : | Medical News Today |
Penulis | : | Ratih |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR