"Lalu ada asuransi tempat usaha, yakni kalau Allianz punya asuransi UsahaKu. Ini akan melindungi usaha kita dari kebakaran, kebanjiran, pembongkaran."
"Tidak hanya bangunannya, tapi stok (barang)nya juga bisa dilindungi. Pun brankas dan cash register," kata Pia.
Allianz UsahaKu memberi jaminan perlindungan kelangsungan usaha, tanggungan gugatan hukum pribadi, kerusakan barang atau properti, uang dalam brankas, kehilangan barang pelanggan, serta banjir dan bencana lainnya.
Melalui Allianz UsahaKu, para pelaku bisnis dapat dengan mudah melindungi usahanya secara menyeluruh dan mengantisipasi segala risiko yang ada.
Baca Juga: Jangan Panik, Ini Cara Klaim Asuransi Saat Polis Asuransi Hilang
Selain itu, perlu juga melindungi diri dengan menggunakan asuransi kesehatan seperti Hospital & Surgical Care Premier Plus dari Allianz Indonesia.
Hospital & Surgical Care Premier Plus (HSCPP) dari Allianz Indonesia merupakan asuransi kesehatan tambahan dari produk asuransi jiwa unit link dengan plus pilihan plan, plus manfaat, dan juga plus layanan.
Produk ini memberikan manfaat pembayaran biaya perawatan rumah sakit sesuai tagihan. Pilihan plan yang bisa diambil juga beragam, mulai dari plan rawat inap dan plan rawat jalan.
Walau begitu, semua bisa dikonsultasikan terlebih dahulu untuk menentukan asuransi terbaik untuk kita.
Baca Juga: Siapkan Asuransi Kesehatan untuk Anak, Semakin Dini Semakin Murah?
View this post on Instagram
KOMENTAR