NOVA.id - Cara menghilangkan bau ketiak permanen, ternyata bisa dengan menggunakan bahan alami.
Salah satu hal yang paling dihindari setiap perempuan pastinya adalah kemunculan bau badan.
Kita tentunya ingin selalu tampil fresh dan harum, bukan?
Namun sayangnya, aktivitas yang padat terkadang membuat kita banyak mengeluarkan keringat dan menimbulkan bau tak sedap.
Meski sebenarnya bukan keringat saja yang menimbulkan bau tak sedap pada tubuh kita.
Bau yang tidak mengenakkan ini terjadi ketika keringat bercampur dengan bakteri.
Beberapa penyebab lain dari bau badan termasuk kebersihan yang buruk, kekurangan nutrisi, masalah pencernaan seperti konstipasi kronis, gangguan metabolisme genetik, penyakit hati, atau bahkan diabetes.
Baca Juga: Andien Blak-blakan Pernah Alami Toxic Relationship: Aku Dipukul, Dibeset Pakai Pisau
Penulis | : | Widyastuti |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR