NOVA.id - Tak hanya perempuan dewasa, mencari bra yang pas bagi remaja putri juga cukup sulit.
Apalagi, masa remaja merupakan masa peralihan di mana remaja putri sedang sibuk mengeksplor hal baru dan mencari jati diri.
Umumnya, remaja putri di tingkat akhir Sekolah Dasar atau awal SMP akan memakai junior bra atau miniset.
Baca Juga: Ibu Harus Tahu, Ini 5 Manfaat Minum Teh Hijau bagi Kesehatan
Namun masih banyak ibu yang abai terhadap pertumbuhan payudara putrinya sehingga tidak buru-buru mengajarkan kebiasaan memakai bra.
Ini ternyata berbahaya dan harus segera diperbaiki.
Hal tersebut diungkap oleh Jilly Lim, Marketing Section Head Wacoal Indonesia dalam acara ulang tahun kelima komunitas perempuan NU Moms, Minggu (31/10).
Baca Juga: 3 Cara Menghilangkan Lalat yang Berterbangan di Rumah, Ibu Harus Tahu!
Rilis Inclusivision Project, Honda Beri Wadah Teman Color Blind Ekspresikan Diri
KOMENTAR