NOVA.id - Tak perlu ke salon, cara menghilangkan kaki pecah-pecah bisa dilakukan sendiri dengan memakai baking soda.
Selama ini baking soda diketahui memang punya manfaat untuk membersihkan berbagai hal.
Namun, ada bahan tambahan yang dibutuhkan untuk perawatan kaki pecah-pecah ini.
Baca Juga: Wow, Cuka Apel Jadi Cara Menghilangkan Gatal di Miss V Bagian Dalam
Baking soda merupakan campuran natrium dan hidrogen karbonat, dan paling sering digunakan untuk membuat kue atau roti soda.
Untuk perawatan kulit, baking soda dapat melakukan eksfoliasi dengan lembut ketika dicampur dengan air.
Eksfoliasi rutin akan meratakan tekstur kulit kita.
Baca Juga: Cara Menghilangkan Gatal di Badan dengan Daun Jarak, Aman untuk Anak!
Rilis Inclusivision Project, Honda Beri Wadah Teman Color Blind Ekspresikan Diri
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | Ratih |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR