Ketika dentin kehilangan lapisan pelindung email atau sementum, tabung kecil-kecil tersebut bisa mengantarkan makanan, minuman, atau zat lain mengenai saraf sampai bagian dalam sel gigi dan memicu ngilu.
Di beberapa kasus lainnya, dentin juga dapat terbuka saat gusi menyusut dan memicu gigi sensitif.
Kendati sangat mengganggu aktivitas sehari-hari, masalah kesehatan ini dapat diobati.
Baca Juga: Cara Menghilangkan Sakit Gigi Tanpa Minum Obat, Bisa Pakai Daun Jambu Biji
Cara mengobati gigi ngilu tentu saja setiap orang bisa berbeda-beda, tergantung dari penyebabnya.
Namun untuk meringankan rasa sakit dan tak nyaman sementara, melansir dari Kompas.com, berikut beberapa obat gigi ngilu yang bisa dijajal di rumah.
1.Pasta Gigi Desensitisasi
Melansir Healthline, pasta gigi desensitisasi mengandung senyawa potasium nitrat yang dapat melindungi ujung saraf dari iritasi.
Baca Juga: Cara Menghilangkan Karang Gigi dengan Teh Hijau, Cukup Konsumsi 1 Cangkir per Hari
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Dinni Kamilani |
Editor | : | Alsabrina |
KOMENTAR