3. Campuran minyak zaitun, rosemary dan santan kelapa
Siapkan satu cangkir makan minyak zaitun, 3 sendok teh daun rosemary kering dan setengah cangkir santan kelapa.
Pertama buat campuran minyak zaitun dan rosemary kering terlebih dahulu. Caranya campurkan kedua bahan tersebut ke dalam sebuah wadah, tutup rapat, lalu panaskan di atas air mendidih selama 2 jam.
Setelah itu, dinginkan dan campur dengan santan kelapa lalu aduk sampai tercampur rata.
Oleskan campuran bahan tersebut pada kulit kepala, akar rambut hingga ujung rambut yang kering.
Tunggu sampai 30 menit, kemudian bilas dengan sampo dan air bersih agar tak ada sisa minyak yang menempel.
Baca Juga: Cuma Modal Daun Jambu Biji, Racikan Ini Bisa Hilangkan Flek Hitam dengan Ampuh
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)
Source | : | tribunnews |
Penulis | : | Ratih |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR