NOVA.id - Gula selama ini dikenal sebagai pemanis makanan atau minuman yang berbahaya jika dikonsumsi dalam jumlah banyak.
Namun jika dikonsumsi dalam takaran yang tepat, gula memiliki beberapa manfaat untuk kesehatan lo, Sahabat NOVA.
Pasalnya, kandungan gula dibutuhkan organ tubuh untuk bisa bekerja secara maksimal.
Baca Juga: Cuma Modal Minyak Zaitun, Ini Cara Menghilangkan Kutu Rambut yang Efektif
Namun sebelum itu, ada baiknya kita mengetahui bahaya gula bagi kesehatan jika dikonsumsi secara berlebihan.
- Peningkatan berat badan (obesitas)
- Meningkatkan risiko mengalami diabetes
- Meningkatkan risiko tekanan darah tinggi
- Mempercepat mengalami masalah pikun
- Mempercepat mengalami penuaan diri
Baca Juga: Cuma Modal Lemon, Begini Cara Memutihkan Selangkangan, Pasti Ampuh!
View this post on Instagram
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Ratih |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR