NOVA.id - Setiap orang memiliki karakter berbeda yang bisa menjadi daya tarik tersendiri.
Namun, menurut kacamata astrologi, lima zodiak ini ternyata paling banyak ditaksir pria, lo!
Lima zodiak ini memiliki kepribadian yang bisa menjadi magnet bagi para pria.
Apakah zodiak Sahabat NOVA termasuk?
Dikutip dari Sonora, berikut ini 5 zodiak yang paling banyak ditaksir pria.
1. Sagitarius
Tanpa harus berbuat banyak, Sagitarus sudah bisa menarik perhatian lawan jenis.
Pasalnya, Sagitarius memiliki hobi yang juga disukai para lelaki.
Selain itu, pemilik zodiak ini juga terkenal ramah, baik hati, dan suka menolong sehingga bisa menarik perhatian lawan jenis.
Baca Juga: Punya Kepribadian Baik, 5 Zodiak Ini Paling Banyak Disukai Orang
2. Scorpio
Pemilik zodiak Scorpio dikenal lembut dan penyayang terutama kepada orang terdekatnya.
Source | : | Sonora.ID |
Penulis | : | Presi |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR