NOVA.id - Di era modern ini banyak istilah populer yang muncul dalam hubungan asmara.
Sahabat NOVA mungkin sudah tidak asing dengan istilah ghosting yang menggambarkan seseorang tiba-tiba menghilang setelah dekat dengan kita.
Nah di tahap pacaran, ternyata ada istilah yang tak kalah mengkhawatirkan.
Istilah tersebut dikenal sebagai fake love.
Sebagian orang mungkin mengenal Fake Love sebagai judul lagu boyband asal Korea Selatan, BTS.
Lagu tersebut juga menceritakan hal yang serupa dengan pengertian fake love itu sendiri.
Namun sebenarnya apa itu fake love?
Cinta palsu ini dapat dengan mudah dideteksi asal kalian sedikit melonggarkan rasa bucin pada pasangan.
Karena cinta yang benar-benar memiliki dedikasi dan keseriusan yang diberika oleh pasangan.
Baca Juga: 5 Zodiak Paling Kreatif yang Bikin Takjub Banyak Orang, Adakah Zodiakmu?
Berikut ini ciri-ciri cinta palsu yang patut diwaspadai:
1. Percakapan membosankan
Rilis Inclusivision Project, Honda Beri Wadah Teman Color Blind Ekspresikan Diri
Source | : | Tribunstyle |
Penulis | : | Ratih |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR