NOVA.id - Saat menjalani ibadah puasa, rutinitas makan dan minum sehari-hari berubah.
Selama puasa, tubuh akan menerima asupan air yang lebih rendah sehingga membuat kulit kehilangan kelembapan dan elastisitasnya.
Hal itu pada akhirnya bisa membuat kulit tampak lebih kusam.
Meski begitu, kulit kusam saat Ramadan bisa kita atasi, kok!
Kita tetap bisa memiliki kulit glowing saat Ramadan, jika mengikuti cara agar kulit tetap glowing selama puasa berikut ini.
1. Jauhi makeup
Selain puasa makan dan minum, cobalah puasa menggunakan makeup.
Jadikan momen ini sebagai kesempatan untuk memberikan kulit kita waktu istirahat untuk terbebas dari bahan kimia yang terkandung pada makeup.
2. Minum delapan gelas air
Baca Juga: Manfaat Kolagen Bagi Tubuh, Ternyata Tak Hanya Percantik Kulit Saja
Tips memiliki kulit glowing selama puasa berikutnya adalah dengan minum air putih sebanyak 8 gelas.
Gunakan waktu saat berbuka hingga sahur untuk minum 8 gelas air putih.
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Source | : | Vogue Arabia |
Penulis | : | Presi |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR