NOVA.id - Payudara kendur umumnya bisa terjadi pada perempuan yang berusia di atas 30 tahun.
Selain itu, perempuan yang sudah melahirkan juga berpotensi memiliki payudara kendur.
Untuk mengatasinya, sebagian perempuan memilih untuk melakukan operasi atau suntik implan.
Namun, rupanya cara mengencangkan payudara kendur ternyata bisa dilakukan secara alami, lo!
Selain aman, cara alami ini tentu bisa menghemat banyak uang.
Cara Mengencangkan Payudara Kendur dengan Minyak Zaitun
Salah satu bahan alami yang bisa kita gunakan adalah minyak zaitun.
Dilansir dari Sajian Sedap, minyak zaitun kaya akan sumber antioksidan dan asam lemak yang dapat mengembalikan kerusakan yang disebabkan oleh radikal bebas.
Minyak ini juga membantu meningkatkan warna dan tekstur kulit di sekitar area payudara.
Baca Juga: Tetangga Dijamin Ngiri, Payudara Kendur Bisa Kencang Lagi Cuma Modal Putih Telur!
Caranya, kita hanya perlu memijat payudara menggunakan minyak zaitun tersebut.
Cukup pijat payudara dengan gerakan ke arah atas selama 15 menit.
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Source | : | Sajian Sedap,Makeup and Beauty |
Penulis | : | Presi |
Editor | : | Widyastuti |
KOMENTAR