Itu artinya, pada tahun 2022 ini, Suzu Hirose telah berumur 24 tahun.
Ia memiliki tinggi badan 159 cm dengan golongan darah AB.
Selain menjadi aktris, Suzu Hirose juga seorang peraga busana asal Jepang.
Sahabat NOVA bisa melihat kehidupan Suzu Hirose dalam Instagram-nya, @suzu.hirose.official.
Adapun film terbaru yang dibintanginya pada tahun 2022 ini berjudul Wandering.
Suzu Hirose juga pernah mendapat penghargaan Rookie of the Year ("Our Little Sister") - 2016 (39th) Japan Academy Prize pada 4 Maret 2016.
Berikut ini film-film yang pernah dibintangi Suzu Hirose:
Baca Juga: Cara Mudah Masak Nasi Pulen ala Restoran Jepang, Bisa Pakai Beras di Rumah, Cuma Modal Satu Bahan Ini!
- Wandering | Rurou no Tsuki (2022)
- A Morning of Farewell | Inochi no Teishajo (2021)
- Not Quite Dead Yet | Ichido Shinde Mita (2020)
- Last Letter (2020)
- Sunny: Our Hearts Beat Together | Sunny: Tsuyoi Kimochi Tsuyoi Ai (2018)
- Chihayafuru Part 3 | Chihayafuru Musubi (2018)
- Laplace's Witch | Rapurasu no Majo (2018)
- My Teacher | Sensei! Suki ni Natte mo Ii Desuka? (2017)
- The Third Murder | Sandome no Satsujin (2017)
- Fireworks, Should We See It from the Side or The Bottom? | Uchiage Hanabi, Shita Kara Miru Ka? Yoko Kara Miru Ka? (2017)
- Let's Go, Jets! | Chia Dan ~Joshi Kosei ga Chia Dansu de Zenbei Seiha Shichatta Honto no Hanashi~ (2017)
- Your Lie in April | Shigatsu wa Kimi no Uso (2016)
- Rage | Ikari (2016)
- Chihayafuru Part 2 | Chihayafuru Shimo no Ku (2016)
- Chihayafuru Part 1 | Chihayafuru Kami no Ku (2016)
- Our Little Sister sebagai Umimachi Diary (2015)
- Crows Explode | Kurozu Explode (2014)
- The Apology King | Shazai no Ousama (2013)
Sementara itu, inilah serial yang dibintangi Suzu Hirose:
- Nemesis (NTV / 2021)
- Natsuzora (NHK / 2019)
- We Are Rockets! | Chia Dan (TBS / 2018)
- Anone (NTV / 2018)
- The Mysterious Thief Yamaneko | Kaito Yamaneko (NTV / 2016)
- The Girl's Speech | Gakko no Kaidan (NTV / 2015)
- Bitter Blood (Fuji TV / 2014)
- Fathers | Oyaji no Senaka (TBS/2014)
- Gekiryu~Watashi wo Oboete Imasuka? (NHK / 2013)
- Take Five (TBS / 2013)
- Ghostly Girl | Kasuka na Kanojo (Fuji TV/2013)
Baca Juga: Peneliti Jepang Sebut Varian Omicron Lebih Tahan Lama di Permukaan, Tapi Bisa Dilumpuhkan dengan Ini
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)
PROMOTED CONTENT
REKOMENDASI HARI INI
Sebaiknya Membeli Setrika Biasa atau Setrika Uap? Simak Penjelasannya
KOMENTAR