View this post on Instagram
2. Witch hazel
Obat alami untuk jerawat pasir berikutnya adalah witch hazel, yang dapat bertindak sebagai zat alami untuk membantu menyeimbangkan kelembapan kulit.
Witch hazel ini dapat membantu membuka whitehead, jerawat pasir yang tertutup dengan cara menghilangkan kotoran yang terperangkap di dalamnya.
Kita dapat menggunakan witch hazel hingga dua kali per harinya.
3. Cuka apel
Cuka apel cukup asam dan memiliki kemampuan untuk mengeringkan kulit.
Namun, cuka apel juga dapat menghilangkan minyak dan menyembuhkan jerawat pasir.
Jadi, campurkan cuka apel dengan air hangat dan basuhkan ke wajah. Ulangi selama beberapa kali hingga mendapatkan hasil yang diinginkan.
4. Madu
Sifat lengket alami madu dapat membuatnya meresap ke dalam pori-pori dan memperbaikinya.
Intinya, madu adalah agen antibakteri yang sangat baik dan dapat memabntu mengeringkan jerawat pasir.
Cara Mengatasi Pengeluaran Membengkak saat Liburan Akhir Tahun Bersama Keluarga
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Ratih |
Editor | : | Alsabrina |
KOMENTAR