Agar semakin membangun keakraban dengan si kecil, kita bisa melibatkannya dalam
kegiatan sehari-hari, misal dengan mengajaknya berdiskusi soal menu apa yang akan di
masak hari ini.
Atau ajak anak membantu pekerjaan rumah seperti mencuci piring atau pekerjaan ringan
lainnya, sehingga anak merasa perannya dibutuhkan.
Oh, iya, sahabat yang dimaksud bestie anak di sini, bukan berarti peran kita sebagai orangtuachilang, ya.
Justru saat anak mulai terbuka dengan kita, artinya ia butuh sosok kita yang bisa
mengayomi, memberi rasa aman, mendorong mereka, serta memberikan bimbingan.
Apakah Sahabat NOVA sudah jadi sahabat bagi anak?
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)
Penulis | : | Dinni Kamilani |
Editor | : | Alsabrina |
KOMENTAR