NOVA.id - Saat ancaman resesi 2023 benar-benar datang, menghemat adalah solusi paling cepat yang disarankan.
Tapi, kalau selama ini sudah berhemat lalu sekarang diminta berhemat lagi untuk hadapi resesi 2023, pasti jadi tambah sulit dan bikin pusing.
Ya, menekan pengeluaran untuk hadapi resesi 2023 memang bukan hal mudah karena berhubungan dengan gaya hidup dan kebiasaan.
Nah, agar tak makin tersiksa karena hanya diminta berhemat dengan menekan pengeluaran, solusi lainnya adalah berusaha menambah penghasilan.
Peluangnya banyak, kok di dunia yang modern dan serbadigital ini.
Sahabat NOVA bisa menambah penghasilan dengan side hustle dari rumah seperti menjadi freelancer, bikin usaha kecil, atau bermain investasi.
Tapi, bagaimana caranya?
Pertama, kita bisa memperluas relasi dengan ikut komunitas.
Baik komunitas di lingkungan profesional kerja, hobi, atau keagamaan.
Baca Juga: Anti Miskin Hadapi Resesi 2023, Intip Trik Ini agar Dapur Tetap Ngebul!
Biasanya, informasi mengenai pekerjaan paruh waktu dan lainnya sering dibagikan.
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Penulis | : | Maria Ermilinda Hayon |
Editor | : | Alsabrina |
KOMENTAR