NOVA.ID – Sahabat NOVA sering resh ketika anak yang beranjak remaja sering main TikTok?
Sebagai ibu, kadang wajar jika takut si buah hati di usia remajanya salah mengakses konten di media sosial.
Tapi, kita pun tak bisa melarang anak untuk mengenal media sosial, pasalnya mereka terlahir di era digital di mana akses terhadap internet menjadi kebutuhan.
Lagipula, dengan bermain internet, temasuk media sosial TikTok sebenarnya anak jadi bisa mengakses informasi, mendapatkan edukasi, serta membangun konektivitas.
Meski tetap harus memperhatikan keamanan dan kenyamanan yang ditawarkan oleh penyedia platform.
Mengerti akan hal ini, TikTok tingkakan keamanan untuk pengguna remaja.
Bagi TikTok, keamanan dan kenyamanan bagi pengguna remaja merupakan prioritas.
Untuk memastikan terciptanya ruang digital yang aman dan ramah bagi remaja, TikTok menyusun serangkaian Panduan Komunitas untuk menanggapi risiko dan potensi bahaya yang mungkin muncul.
Selain itu, TikTok juga mensosialisasikan Panduan Komunitas dan upaya-upaya yang diambil dengan safety partners seperti WAHID Foundation, Yayasan Sejiwa Amini (SEJIWA) dan Yayasan Pulih untuk lebih banyak menjangkau komunitas.
Berikut 5 cara TikTok tingkatkan keamanan dan kenyamanan pengguna remaja.
1.Batasan usia dan verifikasi
Baca Juga: 5 Tips agar Internet Bisa Aman untuk Anak, Orangtua Wajib Tahu!
Penulis | : | Maria Ermilinda Hayon |
Editor | : | Maria Ermilinda Hayon |
KOMENTAR