Hal ini akan membantu kita menghindari pembelian impulsif atau barang yang tidak diperlukan.
3. Bandingkan harga
Sebelum membeli suatu barang, bandingkan harga di beberapa toko atau supermarket terlebih dahulu.
Bisa juga mencari promo atau diskon yang sedang berlangsung untuk menghemat pengeluaran.
4. Belanja di pasar tradisional
Biasanya, pasar tradisional menawarkan harga yang lebih murah daripada supermarket.
Cobalah untuk membeli kebutuhan sehari-hari di pasar tradisional, seperti buah, sayur, dan daging segar.
5. Belanja grosir
Jika memungkinkan, belilah barang dalam jumlah besar atau paket grosir.
Harga per unit barang dalam paket grosir biasanya lebih murah daripada membeli satuan.
Baca Juga: Begini 7 Cara Memulai Frugal Living, Gaya Hidup Hemat Bukan Pelit
6. Gunakan kupon diskon atau voucher
KOMENTAR