NOVA.id - Atasi kebiasaan ngompol pada anak memang tidak mudah.
Orangtua kerap kebingungan mengatasi masalah ini.
Ngompol pada anak sebetulnya hal yang wajar.
Namun jika terlalu sering, bagaimana cara mengatasi kebiasaan itu?
Yuk, simak penjelasan berikut.
Cobalah bicara ke anak.
Tanyakan ke anak apa yang jadi masalah dan keluhan mereka.
Upayakan untuk menenangkan mereka dan buat mereka tidak malu karena mengompol.
Cara mengatasi kebiasaan mengompol pada anak salah satunya berhenti membandingkan anak dengan orang lain.
Baca Juga: Cara Menghilangkan Noda Kuning di Baju, Bisa Pakai Bedak Tabur!
Menekan mereka tidak mengompol justru membuat stres.
Katimbang memarahi, sebaiknya kita menenangkan mereka dan memberi pengertian.
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Penulis | : | Dok Grid |
Editor | : | optimization |
KOMENTAR