NOVA.id - Sahabat NOVA, uang THR masih tersisa?
Tidak ada salahnya menggunakan sisa uang THR untuk memulai berinvestasi loh.
Mulai dengan nominal kecil dan instrumen investasi yang mudah digunakan, kita bisa menjajal investasi kecil-kecilan.
Uang Tunjangan Hari Raya alias THR ini biasanya jumlahnya cukup besar untuk kebutuhan di Hari Raya.
Cobalah alokasikan THR dengan pos-pos berikut:
- THR untuk melunasi utang/cicilan
- THR untuk kebutuhan mudik dan Hari Raya
- THR untuk sedekah dan zakat
- THR untuk tabungan dan investasi
Namun, jika Sahabat NOVA belum tahu investasi apa yang cocok digunakan, simak yuk rekomendasi 3 instrumen investasi yang cocok dari sisa uang THR!
Apa saja ya?
Baca Juga: 5 Perbedaan Investasi Reksa Dana Syariah dan Konvensional, Ada Proses Cleansing!
Penulis | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
Editor | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
KOMENTAR