Bahan:
5 lbr roti tawar
4 putih telur
100 ml susu cair
50 ml santan kental
100 gr gula pasir
60 ml air kelapa
100 gr kelapa degan, keruk daun pisang batu, untuk pembungkus
Cara Membuat:
1. Potong pinggiran dari roti tawar. Potong roti tawar bentuk dadu.
2. Kocok putih telur asal lepas, campur dengan gula pasir, susu cair, santan kental, dan air kelapa. Aduk rata.
3. Ambil selembar daun pisang, taruh beberapa potongan roti tawar, beri campuran santan dan kelapa muda. Bungkus bentuk tum (bungkus gado-gado), semat atasnya dengan lidi.
KOMENTAR