Cara Membuat:
1. Saus krim keju: Lelehkan mentega. Tumis bawang bombai hingga harum. Tuang susu cair, didihkan. Masukkan keju cheddar dan keju parmesan, aduk hingga keju meleleh, Angkat. Sisihkan.
2. Kupas kentang, haluskan. Kemudian tambahkan tepung terigu, minyak zaitun, parmesan, garam dan merica bubuk. Uleni menggunakan tangan hingga kalis dan mudah dibentuk.
Baca juga: Pengin Bikin Es Pisang Hijau Sendiri? Ini Resepnya
3. Ambil sebagian adonan, taburi permukaan meja dengan tepung, pulung hingga berdiameter 1 1/2 cm. Potong menggunakan pisau 1 1/2 cm.
4. Didihkan air dan garam. Masukkan adonan gnocchi. Rebus hingga matang. Angkat. Tiriskan.
5. Sajikan gnocchi dengan saus keju dan bahan taburan.
Baca juga: Agar Tak Cepat Basi, Begini Cara Mencuci dan Merebus Kolang Kaling yang Benar
3. Italian Meatball
Bahan untuk 4 porsi:
2 sdm mentega tawar
1 bh bawang bombai, cincang halus
KOMENTAR