Bumbu Halus:
10 gr bawang putih
5 gr bawang merah
10 gr cabai merah keriting
3 gr cabai kering
3 gr cabai rawit merah
5 gr kemiri
3 gr kencur
5 gr terasi bakar
1 gr ebi
Cara Membuat:
1. Panaskan minyak, tumis bumbu halus sampai matang dan harum, masukkan serai, daun jeruk, jahe, dan lengkuas, tumis sampai layu.
2. Masukkan buntut, aduk rata. Tuang air masak dengan api kecil sampai bumbu meresap, bumbui dengan garam, merica, dan air jeruk limau, aduk rata, angkat.
3. Sajikan hangat dengan nasi putih.
Untuk 4 Porsi
Resep: Raymond Susanto, Executive Chef Hotel Ibis Mangga Dua. Jl. Pangeran Jayakarta No. 37 Jakarta 10730 (021-6250101), Penyusun: Dahrani Putri, Penata Saji: T. Firta Hapsari, Foto: Ahmad Fadilah
KOMENTAR