Soy Sauce: (campur rata)
300 ml air
50 ml soy sauce
50 ml mirin
25 gr jahe parut
15 gr bawang bombai, cincang
15 gr wortel
1 btg daun bawang
1 sdm gula pasir
Pelengkap:
150 gr spaghetti
Cara Membuat:
1. Lumuri ikan dengan lada, garam, dan air jeruk nipis, aduk rata.
2. Panaskan pan dadar, beri minyak zaitun, goreng ikan sampai kedua sisinya berwarna kecokelatan. Angkat, sisihkan.
3. Siapkan piring saji, taruh spaghetti, beri soy sauce dan ikan salmon. Sajikan segera.
Untuk 2 Orang
Resep: Q Smokehouse, Setiabudi One Building unit B-115 (021-520 7078) Penyusun: Nuraini W. Penata saji: Sindhunata Foto: Adrianus Adrianto
KOMENTAR