Bahan:150 gr irisan daging has dalam3 siung bawang putih, cincang halus2 btg serai, ambil bagian putihnya, iris halus1 sdm kecap ikan1 sdm air jeruk nipis1 bh cabai merah, buang biji, cincang halus75 gr soun, seduh½ sdt garam2 sdm minyak untuk menumis18 lbr kulit lumpia imporminyak goreng
Cara Membuat: 1. Tumis bawang putih, serai sampai harum. Masukkan daging sambil diaduk hingga berubah warna. 2. Bumbui kecap ikan, air jeruk nipis, cabai merah cincang, soun dan garam, masak sampai matang. Angkat. 3. Ambil selembar kulit lumpia, sendokkan tumisan soun, lipat kanan dan kirinya. Rekatkan dengan putih telur. 4. Goreng lumpia sampai kecokelatan, angkat tiriskan.
Untuk 18 Buah
Resep: Erwin Kuditawati, Foto: Fadoli Barbathully
PROMOTED CONTENT
REKOMENDASI HARI INI
Inilah Cara Menghilangkan Bau Pesing di Kamar Mandi Agar Tidak Malu
KOMENTAR