Meski sempat tersiar kabar menjalin kasih dengan pesinetron cantik, Jill Gladys, Mandala mengaku belum ingin berkomitmen karena masih mempertimbangkan banyak hal.
Mandala tak ingin buru-buru mencari pengganti Poppy. Pengalaman pahit yang ia rasakan dalam percintaan membuat Mandala bersikap lebih dewasa. 'Sebenarnya sih, bukan trauma, tapi lebih qualified cari pacar. Gimana meng-handle masalah, kalau sama-sama ngambek, gimana cara mengatasinya. Kalau ngungkapin pengen pacaran lagi kayaknya harus hati-hati dan lebih dipikirkan," cetusnya.
Cip
Foto : Dok. Kawanku
KOMENTAR