Thorne merupakan perempuan yang beruntung karena dapat bangkit dari hal itu.
"Tapi beberapa dari kita tidak beruntung karena tidak bisa keluar hidup-hidup. Tolong hari ini berani bersuara demi mereka yang pernah diperlakukan buruk,” tambah Thorne diakhiri dengan tagar #TimesUp.
(Baca juga: Benarkah Yoga Ampuh Redakan Penyakit Kronis Pencernaan? Simak Penjelasannya)
Tagar #TimesUp digunakan untuk memerangi pelecehan seksual yang terjadi di masyarakat.
Pelecehan seksual tak dapat dianggap remeh, karena dapat menganggu mental dan kejiwaan korban bahkan meninggal dunia.
Thorne sendiri adalah aktris yang baru-baru ini turut menandatangani kampanye #TimesUp.
(Baca juga: Ganjal Perut dengan Cara Sehat Sebelum Makan Siang, Begini Caranya)
Kampanye #TimesUp adalah tindakan dan dana pembelaan hukum yang mempromosikan paritas gender dan ras di semua industri.
Selain itu, Thorne juga berkicau pada twitter.
“Dunia kadang bisa menjadi tempat yang sakit,” tulisThorne pada (9/12). (*)
Rifani Indrianti
Penulis | : | Nova |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR