3. Mengabaikan hukum
Beberapa orang muda pada tahap awal demensia awal kehilangan pengertian norma sosial mereka.
Mencuri, berperilaku yang tidak pantas seperti melakukan ujaran kebencian, pelecehan seksual, merupakan tanda-tanda demensia.
Demensia awal bisa menyerang orang sejak usia tiga puluhan dan empat puluhan.
Fase itu jauh sebelum ada orang di sekitar mereka yang menganggap perilaku out-of-character dan melanggar hukum itu sebagai tanda kepikunan.
(Baca juga: Ryana Dea Ngaku Degdegan Saat Lakukan Hal ini Bareng Suami, Lakuin Apa Sih?)
4. Kehilangan empati
Jika seseorang yang biasanya manis, perhatian, dan sopan mulai mengatakan hal yang menghina atau tidak pantas -dan tidak menunjukkan kesadaran akan ketidaktetapan atau perhatian mereka atau penyesalan tentang apa yang telah mereka katakan– bisa jadi itu menunjukkan tanda awal demensia.
(Baca juga: Psst, Ternyata Inilah Pasangan Sempurna Sesuai Kata Zodiak!)
5. Mengabaikan rasa malu
Karena tidak dapat mengenali perasaan orang lain tentang sebuah situasi, bukanlah satu-satunya gejala demensia.
Mereka juga kemungkinan kehilangan kemampuan untuk memahami rasa malu.
Penulis | : | Dionysia Mayang Rintani |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR