(Baca juga: Viral, Wanita Cantik Ini Bagikan Tips Mudah Buat Masker Agar Wajah Bersinar, Simak Caranya)
6. Daging
Ayam dan daging sapi mengandung asam amino karkatin dan arginin yang bisa memperbaiki aliran darah.
Pada pria dan perempuan, ini merupakan kunci untuk merespon sensualitas.
Bukan hanya membantu agar darah mengalir ke tempat yang tepat, namun juga membantu mempertahankan 'keinginan' lebih lama.
(Baca juga: Tenang, Bikin Hunian Mungil Kita Terasa Lapang dan Nyaman dengan 3 Cara Mudah Ini)
7. Ikan salmon
Mengandung asam lemak esensial, omega-3, dan lemak sehat, ikan salmon membantu dalam menjaga kesehatan jantung dan mencegah pembentukan plak di arteri kita.
Ini artinya bisa melancarkan peredaran darah.
Omega-3 juga bisa menaikan kadar dopamin di otak yang bisa memicu gairah.
(Baca juga: PIXY Office to Office, Ajak Perempuan untuk Selalu Tampil Cantik dan Percaya Diri)
8. Kacang
Almond dan kacang mete kaya dengan zinc, yang bisa meningkatkan alirah darah ke orgam seksual.
Dengan begitu makanan ini bisa membantu kita merasa terangsang dan mengalami kenikmatan seksual yang lebih besar.
Kacang kenari, kacang tanah, dan biji bungan matahari mengandung arginin, yang bisa mengobati disfungsi ereksi.
Karena hal ini bisa mengendurkan otot di sekitar pembuluh darah di penis.
Kacang memungkinkan untuk peningkatakn aliran darah. (*)
KOMENTAR