NOVA.id- Saat demam, tubuh akan merasa sangat tidak nyaman.
Kondisi ini akan membuat tubuh terasa panas karena suhunya meningkat.
Biasanya dalam kondisi normal, tubuh memiliki suhu sebesar 37 derajat.
(Baca juga: Mau Mimpi Indah Malam Ini? Yuk Lakukan Langkah Berikut Agar Tidur Lebih Nyenyak )
Tetapi ketika demam menyerang, suhu ini akan meningkat yakni 38 atau lebih.
Saat tubuh terserang virus, maka reaksi negatif akan terjadi.
Kita akan berkeringat, sakit kepala, nyeri otot, meriang, dan juga batuk.
(Baca juga: Sebelum Membersihkan Wajah, Ketahui Terlebih Dahulu 8 Kesalahan Ini, Jangan Lakukan Lagi!)
Jika demam belum terlalu parah, kita bisa mengobatinya dengan cara rumah, yakni dengan menggunakan bahan alami.
Berikut ini bahan dapur yang bisa membantu kita untuk meredakan demam, melansir Lifealth.com.
(Baca juga: Ingin Kulit Bercahaya Bak Artis Korea? Cukup Makan 5 Jenis Buah Ini Saja)
1. Kemangi
Ternyata Ini Usia Ideal si Kecil Pisah Kamar dan Cara Agar Anak Mau Tidur Sendiri
KOMENTAR