Lalu, jika biru yang keluar sebagai pemenang warna pada kamar, warna apa yang menduduki peringkat terbawah? Ternyata warna ungu!
Ungu memang memberikan kesan elegan, namun tidak cocok untuk kamar tidur karena merangsang mental sehingga sulit untuk memejamkan mata.
Lain halnya dengan biru. Menurut Chris Idzikowski, seorang pakar tidur dari Edinburgh Sleep Centre menjelaskan bahwa ada reseptor khusus pada retina mata yang sensitif terhadap warna biru.
Reseptor ini memberikan informasi ke bagian otak dan mempengaruhi tubuh.
Baca juga: Ini Warna Ruang yang Cocok Diaplikasikan di Rumah Menurut Zodiak
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Source | : | Idea.grid.id |
Penulis | : | Alsabrina |
Editor | : | Alsabrina |
KOMENTAR