NOVA.id – Kita biasanya menangis saat masih bayi.
Namun, kini ketika dewasa, kita kerap menahan diri agar tak menangis.
Tangisan seringkali dikaitkan dengan diri yang lemah dan ini memalukan.
Namun, apakah benar begitu?
Atau tangisan sebenarnya bermanfaat bagi kesehatan kita?
Ternyata sebenarnya menangis sangat dibutuhkan dan disarankan oleh psikologis.
Malahan, tidak menangis secara rutin dapat mengacaukan kesehatan mental kita.
Baca juga: Sering Dipercaya, Ternyata 4 Tanda Ini Bukan Kebahagiaan yang Sejati
Seorang psikologis dari UCLA dan direktur Raoul Wallenberg Institute of Ethics, Stephen Sideroff, Ph.D. mengatakan, "Menangis mengaktifkan tubuh kita dengan cara yang sehat."
Dilansir dari Webmd, orang-orang Jepang semakin sadar dengan manfaat tangisan bagi kesehatan.
Source | : | healthline.com,webmd |
Penulis | : | Juwita Imaningtyas |
Editor | : | Alsabrina |
KOMENTAR