NOVA.id - Mungkin sebagian diantara Sahabat NOVA banyak yang sudah masuk bekerja di minggu ini.
Nah, pastinya menjalani beragam aktivitas sepanjang hari membuat badan kita terasa pegal dan lelah.
Salah satu anggota tubuh yang sering dialami banyak orang karena padatnya pekerjaan adalah kaki.
Seringnya digunakan untuk berjalan kesana kemari membuat telapak kaki seringkali menjadi kotor, berkerut, dan tak jarang permukaan kulit terkelupas.
Oleh karenanya, untuk merawat kulit kaki agar tetap terjaga banyak prempuan melakukan foot scrub.
Baca juga: Serangan Asma Merenggut Nyawa Seorang Anak di Hari Terbaiknya
Foot scrub sendiri merupakan bagian dari body scrubbing yang berfungsi menghaluskan telapak kaki tebal dan kasar.
Agar menghasilkan efek lebih maksimal, sebaiknya foot scrubbing dilakukan bersamaan dengan pemijatan.
Gunanya untuk membantu memperlancar sirkulasi darah dan memperlunak jaringan epidermis di telapak kaki.
Dengan begitu, kulit mati jadi lebih mudah terangkat.
Supaya hasil scrubbing bisa maksimal, ini dia beberapa tips yang bisa dilakukan Sahabat NOVA.
1. Sebelum scrubbing di kaki, pijat ringan bagian tersebut terlebih dahulu dengan baby oil atau minyak zaitun.
Penulis | : | Healza Kurnia |
Editor | : | Healza Kurnia |
KOMENTAR