NOVA.id - Sahabat NOVA, sering kesal karena mata merah tiba-tiba mengganggu penampilan?
Debu, iritasi dan menggosok mata secara berlebihan ternyata menjadi biang keladinya!
Tidak perlu cemas, yuk kembalikan jernihnya mata dengan kentang!
(Baca juga: Pertunangan hingga Resepsi, Tasya Pakai 7 Gaun Ini, Apa Saja ya?)
Usut punya usut, kentang memiliki sifat anti astringen yang bisa menyusutkan pembuluh darah sekitar mata saat terinfeksi.
Melansir dari Stylecraze.com, berikut cara mudah menangani mata merah karena iritasi.
Bahan:
(Baca juga: Efektif dan Alami, Oatmeal Bisa Pudarkan Bintik Hitam di Wajah loh!)
Source | : | stylecraze.com |
Penulis | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
Editor | : | Alsabrina |
KOMENTAR