Netizen lainnya pun menyatakan kekagumannya pada Tamara.
"Yg saya kagumi dari mbak tamara selain cantiknya, juga karakternya yg baik hati dan humble. Gak gampang untuk tetap humble ketika seseorang selalu dihujani pujian," ungkap akun @kittypinkyfirst.
Akun @jeffririchardo91 menuliskan, "Mbak Tamara berjiwa sosial udh sejak lama jg."
"Terharu krn seorang @tamarableszynskiofficial humble," tambah akun @dvisandra.
Sikap rendah hati Tamara tersebut memang patut diacungi jempol, ya! (*)
Rilis Inclusivision Project, Honda Beri Wadah Teman Color Blind Ekspresikan Diri
Source | : | |
Penulis | : | Juwita Imaningtyas |
Editor | : | Alsabrina |
KOMENTAR