NOVA.id - Memilih riasan warna pink untuk kita yang berkulit sawo matang atau gelap memang acap kali sulit.
Dalam artian, jika warna yang dikenakan terlalu lembut, sering kali wajah kita malah terlihat kusam, bahkan riasan tak tampak.
Sedangkan bila memakai warna yang terlalu terang, bisa-bisa, kita malah dihina sebagai “badut”.
Aduh, bingung! Eh, tapi tenang dulu.
(Baca juga: Mirip Taufik Hidayat, Ini Pesona Atlet Jepang Lawan Jonatan Christie)
Jangan menyerah sebelum mencoba.
Sebab, masih banyak solusi yang bisa kita lakukan agar riasan berwarna pink di kulit hitam manis terlihat sempurna.
Untuk membantu Sahabat NOVA memecahkan masalah, Agnes Oryza sebagai beauty influencer dan juga blogger yang kami wawancara ini punya trik tersendiri untuk memaksimalkan riasan warna pink pada kulit gelap.
Berani mencoba? Berikut ini beberapa tipsnya!
(Baca juga: Aksi Jojo di Babak Semifinal Bikin Deg-degan, dari Mengelap Lantai hingga Lempar Baju)
Atlet New Balance Triyaningsih Berhasil Taklukan Kompetisi TCS New York City Marathon 2024
Penulis | : | Healza Kurnia |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR