Nahas, beberapa detik sebelum pelambung bayi Xiao Ai terbalik sehingga membuat bayi mungil ini tenggelam, sang ibu justru tampak fokus memainkan ponselnya.
Sang ibu, Wu, tidak menyadari bahwa bayinya tengah terancam maut.
CCTV memperlihatkan betapa malangnya bayi Xiao Ai saat berada di dalam air dalam waktu yang cukup lama.
Baca Juga : Inul Daratista dan Suami Ikuti Tren Edit Wajah, Kumis Adam Suseno Jadi Bahan Tertawaan!
Menyadari sang bayi tenggelam, ibu dan petugas yang ada di kolam renang anak langsung menarik bayi Xiao Ai dari dalam air dan mencoba melakukan pertolongan pertama.
Usai melakukan komresi dada, sang ibu lantas melarikan bayinya ke Rumah Sakit Provinsi Fujian.
Dokter yang menangani menyatakan keadaan bayi Xiao Ai berubah menjadi ungu ketika tiba di rumah sakit.
Baca Juga : Bak Perempuan Keraton, Istri Roy Suryo Kerap Tampil Berkebaya, Anggun dan Awet Muda!
Source | : | Next Shark |
Penulis | : | Tiur Kartikawati Renata Sari |
Editor | : | Alsabrina |
KOMENTAR