NOVA.id - Seorang bayi yang belum genap sebulan lahir ke dunia hampir meninggal yang mungkin terjadi karena sebuah ciuman.
Oliver yang berusia 11 hari tak mau minum susu sepanjang malam, dan khawatir dengan kondisinya, sang ibu, Lucy Kendall membawa putranya tersebut ke rumah sakit.
Setelah mengalami pertolongan dan dirawat di rumah sakit, dokter pun menemukan masalah yang menyebabkan sang anak tak ingin minum susu.
Baca Juga : Ingat Mantan Suami Angel Karamoy? Lama Tak Terdengar, Begini Kabarnya
Dokter mendiagnosis Oliver mengalami virus herpes simplex.
"Dokter mulai menjelaskan virus herpes simpleks-1 dapat diteruskan ke bayi yang baru lahir jika seseorang memiliki sakit flu dan mencium bayi atau menyentuh bayi setelah mengalami sakit flu."
"herpes paling mudah menular ketika pecah, tetapi mereka tetap menular sampai benar-benar sembuh,"
Baca Juga : Begini Parahnya Kondisi Jepang Pasca Gempa 6,7 SR Kamis Pagi
Rilis Inclusivision Project, Honda Beri Wadah Teman Color Blind Ekspresikan Diri
Source | : | Mirror |
Penulis | : | Hinggar |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR