1. Lambaian tangan
Pakar etiket sangat kritis terhadap lambaian tangan Meghan dalam penampilan publik pertamanya bersama Harry dan menyebut gerakannya terlalu antusias.
Seorang calon anggota kerajaan harus membari salam dengan lambaian tangan yang pas.
“Gerakkan tangan pada pergelangan tangan harus dilakukan dengan perlahan dan lembut,lakukan dengan sopan dan jangan terlalu antusias,” kata ahli kerajaan, Victoria Arbiter.
Baca Juga : Tampil di New York Fashion Week, Penampilan Agnez Mo Malah Mirip Angelina Jolie
2. Salam Kerajaan
Cara menyapa anggota kerajan pada orang lain pun harus dilakukan dengan benar.
Kabarnya, ucapan salam tersebut tentu berbeda dari ucapan sehari-hari.
Pakar etiket Royal, Myka Meier menjelaskan anggota kerajaan sering menyapa dengan formal seperti mengucapkan ‘how do you do?’
Baca Juga : Tempatkan Potensi Keberhasilan Berdasarkan Zodiak, Kamu yang Mana?
Source | : | cheatsheet.com |
Penulis | : | Alfiyanita Nur Islami |
Editor | : | Dionysia Mayang Rintani |
KOMENTAR