NOVA.id - Jika Sahabat Nova mendengar kata wortel, resep masakan apa yang langsung tercetus di kepala? Mungkin, banyak yang akan menjawab salad atau sayur sop.
Sebagian lain mungkin akan membuat jus dari wortel. Semua jawaban tidaklah salah. Kita bisa membuat semua resep tersebut dengan wortel sebagai bahan utamanya.
Salah satunya adalah membuat smoothie segar yang pas diminum saat cuaca sedang terik seperti ini. Apa saja bahan yang diperlukan dan bagaimana cara membuatnya? Ini dia!
Baca Juga : H+6 Meninggalnya sang Istri, Indro Warkop Ternyata Masih Tak Tidur Sendiri
KOMENTAR