NOVA.id - Ayah Maia Etsianty, Harjono bisa dibilang sebagai orang tua yang sedang berbahagia saat ini.
Pasalnya, putri kesayangannya baru saja dipinang oleh pengusaha kaya, Irwan Danny Mussry.
Irwan dan Maia mengikat janji suci di Masjid Tokyo Camii & Turkish Culture Center dekat Stasiun Yoyogi Uehara Tokyo, Senin (29/10).
Baca Juga : Permintaan Mariah Carey Saat Berada di Indonesia Pilih Sajian dan Baju Lokal
Sebelum menikah dengan Irwan, Maia telah lebih dulu menikah dengan musisi Ahmad Dhani.
Sebelas tahun berlalu, hubungannya denga Dhani akhirnya kandas setelah Maia menggugat cerai Ahmad Dhani ke Pengadilan Agama Jakarta Selatan, 16 November 2007.
Hingga pada 23 September 2008, keduanya pun resmi bercerai.
Baca Juga : Bukan Raffi Ahmad, Rudy Salim Bongkar Nama Pacar Ayu Ting Ting! Inikah Orangnya?
Source | : | Instagram,Tribunseleb |
Penulis | : | Alfiyanita Nur Islami |
Editor | : | Winggi |
KOMENTAR