Cita Rasa Kuliner Asia Tenggara Diprediksi Menjadi Tren Kuliner Dunia

By Tentry Yudvi Dian Utami, Jumat, 16 November 2018 | 06:00 WIB
Cita Rasa Asia Tenggara Diprediksi Jadi tren Dunia (thesomegirl)

Tak bisa dimungkiri jika makanan khas Indonesia begitu kaya dengan rempah, yang patut untuk dieksplore lebih dalam seperti rendang misalnya.

Sebab itulah, William berharap melalui ajang sekelas dunia Sial Interfood yang akan diselenggarakan di JIEXpo, Kemayoran pada 21-24 November mendatang, bisa menjadi ajang promosi kekayaan kuliner Tanah Air ke dunia.

“Semakin banyak chef yang datang itu akan membantu kita untuk bisa memasarkan cita rasa Indonesia,” pungkasnya. (*)